Grup wisata ke Jepang, Terjemahan, Interpreter, Pengurusan visa| Ramayana

JC INTERNATIONAL menjawab kebutuhan Anda mulai dari kegiatan kunjungan ke perusahaan setempat, membantu pendirian usaha di Indonesia, rencana wisata yang dapat disesuaikan dengan keinginan customer dan lain sebagainya.JC INTERNATIONAL juga mendukung kebutuhan customer perorangan atau perusahaan dalam bidang intepretasi/penerjemahan dokumen resmi, video dan lain lain, memberikan pengajaran bahasa Indonesia dan bahasa Jepang, membantu penerbitan dan percetakan, serta layanan konsultasi di bidang yang berhubungan dengan Indonesia.

Home > Ramayana
News
  • JC INTERNATIONAL Co., Ltd

    BISNIS UTAMA

    • ・Wisata Ke Jepang
    • ・Permohonan visa
    • ・Penerjemahan & Intrepretasi
    • ・Pengajaran Bhs. Jepang
    • ・Penjualan Aneka Makanan dan barang Impor
  • アメーバブログ

Ramayana

2017/02/28 17:08

テーマ:

 | 

Sudah lama sekali tidak bertemu, ini Poppo kembali mengunjungi anda. Mohon maaf untuk beberapa waktu tidak dapat memperbarui berita di bloq ini.

  Kali ini saya tertarik untuk menulis tentang kostum nasional yang bertemakan “Dewi Shinta dari kisah Ramayana” yang dikenakan oleh Felicia Hwang perwakilan dari Indonesia pada kontes “Miss International 2016”.

  “Ramayana” adalah cerita atau kisah yang terkenal di wilayah Asia. Cerita Epos lainnya adalah “Mahabarata” cerita atau kisah kepahlawanan dari India. Terdiri dari 7 Kitab dan kurang lebih 48.000 ribu baris epos (cerita yang sangat panjang sehingga dapat dituturkan melalui beberapa kitab). Digubah oleh penyair Walmiki pada awal abad ke 3 tentang mitologi dan pahlawan kuno Rama dari agama Hindu yang legendaris. (di kutip dari Wikipedia)

  “Ramayana”, kisahnya sering ditampilkan pada sendra-tari Indonesia. Singkat ceritanya : dulu di India hidup seorang putri cantik “Shinta” dan seorang Pangeran bernama “Rama”. Mereka menikah. Suatu hari Shinta diculik oleh Raja Rahwana. Untuk menyelamatkan Shinta, Rama berperang melawan Rahwana. Rama memenangkan perang dan dapat menyelamatkan istrinya, namun pada saat yang sama Rama meragukan kesucian Shinta. Untuk membuktikan kesuciannya Shinta terjun ke bara api. Dan terbukti Shinta masih suci, maka mereka merajut tali kebahagiaan.

  Ada versi lain dari cerita Ramayana ini namun dengan ending yang berbeda. Setelah Shinta di culik oleh Rahwana, Rama berperang melawan Rahwana dan Rama memenangkan pertempuran itu, maka Rama naik tahta menjadi Raja. Masyarakat meragukan kesucian Shinta, istrinya dibuang dihutan dan melahirkan putri kembar. Setelah itu, untuk membuktikan kesucian Shinta, Rama meminta Shinta untuk turun ke bumi. Shinta tidak menolak dan menuju ke bumi untuk membuktikannya. Seketika itu bumi menjadi retak dan Shinta hilang di telan bumi. Rama mengalami kesedihan yang mendalam sampai meninggal. Kisahnya tragis seperti Princess of Wales bukan ?

  Dari cerita aslinya namun kadang penyampaian atau penuturannya isinya kadang berbeda, cerita seperti ini sering terjadi bukan ? Banyak orang, termasuk saya, lebih menyukai cerita dengan happy ending dari pada kisah tragis. Karena cerita happy ending akan cepat menyebar ke kalangan masyarakat.

  Drama tari “Ramayana” sering dipentaskan candi Prambanan (salah satu candi kebanggaan Indonesia karena merupakan warisan dunia) pada malam bulan pernama. Sayang sekali saya belum pernah menonton drama tari tersebut. Mendengar dari staff kami yang saat ini berada di Jogjakarta bahwa ada Teater Terbuka di Prambanan ini tiba-tiba saya ingin sekali mendatangi tempat-tempat wisata di Jogjakarta.  Dalam waktu dekat ini saya ingin sekali kesana.

  Prambanan terletak di kota Yogyakarta, kurang lebih 30 menit Airport Adisucipto. Tidak jauh dari Prambanan juga terletak warisan dunia lain yaitu candi BOROBUDUR.  Sepertinya saya akan menikmati sekali perjalanan menjelajahi kota dan berkunjung ketempat-tempat peninggalan kuno ini.
Saat ini, di JC International bertanggung jawab pada Perjalanan Wisata sedang membuat rencana perjalanan yang menarik dibantu oleh Oka dan Nana. Di JC Internasional juga dapat menyediakan optional tour seperti ini dan sekarang sedang menerima pendaftaran.

  JC Internasional menawarkan informasi yang berguna tentang Indonesia. Kami ingin lebih menulis bacaan yang mudah dimengerti, menarik dan berguna dimasa mendatang. Selain itu JC Internasional juga melayani pemesanan tiket pesawat, pemesanan Hotel, pengurusan Visa, penterjemah lisan maupun tertulis. Kami juga melayani pengurusan mendadak untuk hal tersebut diatas. Untuk informasi lebih lajut hubungi kami.

  Cuaca masih dingin juga ya, hati-hati jangan sampai masuk angin.  Tidak lama lagi kita akan bertemu dengan kisah yang lain.

ご無沙汰しております。ポッポでございます。ここしばらく更新ができず、すみませんでした。

  今回は「2016年ミスインターナショナル世界大会」でインドネシア代表のカイリー・バーゾサさんが民族衣装の審査で着た衣装のテーマ「ラーマヤナのシンタ姫」が気になったので調べてみました。

  「ラーマヤナ」は東南アジア一帯に広く伝わる物語で、「マハーバーラタ」とならぶ古代インドの大長編叙事詩。全7巻、総行数48,000行を誇ります。(聖書に並ぶ長さと言えばわかりやすいかな。)成立は紀元3世紀頃で詩人ヴァールミーキがヒンドゥー教の神話と古代の英雄ラーマ王子の伝説を編纂したものとされているそうです。(Wikipediaより)

  インドネシア舞踊で表現される演目「ラーマヤナ」のあらすじは、「昔々インドにラーマという王子様とシンタという美しいお姫様がおりました。二人は結婚しました。ある日シンタ姫が邪悪なラーヴァナ王にさらわれ、それを助けるためにラーマ王子とラーヴァナ王が戦います。戦に勝利したラーマ王子は無事シンタ姫を助け出しますが、同時にシンタ姫の貞操を疑った為、シンタ姫は聖なる火の中に飛び込みその身の潔白を証明しました。二人は愛を深め末永く幸せに暮らしました。」めでたし、めでたし。ハッピーエンドのようです。

  では、叙事詩「ラーマヤナ」はどうかと言いますと、ラーヴァナ王にさらわれたシンタ姫を取り返すまではそんなに変わらないのですが、この先が大きく違います。「ラーヴァナの戦いに勝利しシンタ姫と共に国に帰還したラーマ王子は即位し王となります。が、人々の間でシンタ姫の貞潔について疑ううわさが流れたため、シンタ姫は王宮を追放され聖者の元で暮らしラーマ王の子(双子)を生みます。その後、ラーマ王はシンタ姫に自身の貞潔を証明するよう申し入れます。シンタ姫は大地に向かって訴え、貞潔ならば大地が自分を受け入れるよう願うと、大地が割れ女神が現れシンタ姫の貞潔を認め、シンタ姫は大地の中に消えていきました。ラーマは嘆き悲しみ、その後妃を迎えることなく世を去りました。」バットエンドではない、悲恋・悲劇の物語だと私は思います。

image2

元のお話と一般によく知られている物語の内容が少し違うことは、よくあることですよね。
私を含め多くの人は、悲恋や悲劇や怖い話よりハッピーエンドのほうが好きだから、ハッピーエンドの物語のほうがより世間に広まっていくのでしょうか。

  元のお話との違いはさておき「ラーマヤナ」の舞踊劇が、インドネシアが誇る世界遺産、プランバナンの前で野外上演されているのをみなさんはご存じですか??ライトアップされたプランバナン寺院をバックに見ながらの演劇鑑賞は圧巻の一言だそう。
残念ながらまだ私は見に行ったことがありません。私はジョグジャカルタ在住の弊社スタッフからこのプランバナン野外劇場の話を聞き俄然行く気になりました。いわく、ジョグジャに来たなら外せない観光スポット、とのこと。ぜひ近い将来見に行きたい!!
プランバナンは古都ジョグジャカルタに近く、空港からおよそ30分弱。周辺にはもう一つの世界遺産ボロブドゥールもありますので、市内観光、遺跡巡りと一遍に旅を楽しめますね。
現在、私はJCインターナショナルの旅行担当者やオカさん、ナナさんにあれやこれや聞きながら楽しく計画中です。JCインターナショナルならこのようなプラスアルファのオプショナルツアーも絶賛受付中です。

image4

  JCインターナショナルではインドネシアに関するお役立ち情報を提供しています。今後も皆様にご愛読いただけるよう、わかりやすい&面白いを目指して配信していきたいと思います。また、JCインターナショナルは渡航に関するフライト・ホテル・ビザ・アテンド・通訳等の各種手配を行っております。 急な手配も対応可能ですので、是非ご利用ください。お問い合わせはこちらからどうぞ。

  まだまだ寒い毎日ですが、お風邪など引かれませんように。次回はそんなに間をあけずお会いできると思います。


 |